Membangun Bisnis Bersama Jasa Maklon Kosmetik
Ternyata untuk memulai bisnis maklon produk kosmetik dan memiliki brand sendiri tidak harus menjadi artis. Sekarang semua wanita bisa punya bisnis kosmetik, rahasianya ada di perusahaan jasa maklon kosmetik. Dulu, ketika saya melihat tayangan infotainment di televisi yang memberitakan bahwa seorang artis memiliki merek kosmetik sendiri, Mamak terheran-heran. Karena menurut Mamak, memiliki brand kosmetik bukanlah …